Menu Ramadhan Selama Sebulan Hari Ke-16

Menu ramadhan untuk hari ke-16 puasa dari menu sahur, menu takjil, hingga menu buka puasa ini masih mirip-mirip seperti sebelumnya. Makanan dan minuman yang disantap biasanya membuatnya dengan mudah. Kumpulan resep ini bisa banget dijadikan sebagai referensi untuk membuat makanan selama bulan ramadan.

Menu Ramadhan Sahur

Sahur biasanya orang menyantap makanan yang simpel namun lezat. Maka dari itu, berikut adalah menu ramadhan simpel untuk di rumah:

1. Ayam Suwir Teriyaki

Menu Ramadhan Selama Sebulan Hari Ke-16
Gambar diambil dari cookpad.com

Ayam suwir teriyaki merupakan salah satu makanan yang cocok untuk menu sahur. Olahan daging ayam yang diiris tipis-tipis atau disuwir, kemudian dimasak dengan berbagai macam bumbu dan rempah. Penasaran cara buatnya? Simak selengkapnya di resep ya!

JADI CONTENT CREATOR SWEETRIP DAN RASAKAN MANFAATNYA
GABUNG

Artikel Terkait:

Resep: Ayam Suwir Teriyaki

2. Tumis Jagung Asam Pedas

Menu Ramadhan Selama Sebulan Hari Ke-16
Gambar diambil dari resepmamiku.com

Ada begitu banyak variasi tumis yang bisa Sweet Couple coba sendiri di rumah. Salah satunya adalah resep tumis jagung asam pedas. Hidangan ini merupakan salah satu masakan rumahan yang praktis dan sederhana. Penasaran cara buatnya? Simak selengkapnya di resep ya!

Resep: Tumis Jagung Asam Pedas

Menu Ramadhan Takjil

Takjil pada hari ke-16 sudah mulai menyantap apapun asalkan bisa membatalkan puasa. Berikut adalah menu takjil yang mudah dibuat di rumah:

Baca Juga :  Resep Lumpia Bebek yang Cocok untuk Takjil Buka Puasa

1. Es Pisang Ubi Ungu

Menu Ramadhan Selama Sebulan Hari Ke-16
Gambar diambil dari idntimes.com

Es pisang ubi ungu adalah salah satu resep camilan segar yang bisa dibuat di rumah untuk dijadikan sebagai menu buka puasa selama bulan ramadan. Penasaran cara buatnya? Simak selengkapnya di resep ya!

Resep: Es Pisang Ubi Ungu

Menu Ramadhan Buka Puasa

Makanan berat sering kali dijadikan sebagai menu buka puasa setelah takjil. Berikut adalah rekomendasi menu buka puasa yang bisa dibuat di rumah:

1. Sate Lilit Ikan Tenggiri

Menu Ramadhan Selama Sebulan Hari Ke-16
Gambar diambil dari Instagram.com/lisagunawan05

Resep sate lilit ikan tenggiri merupakan makanan khas Bali yang digemari oleh banyak orang. Sate lilit yang menggunakan ikan tenggiri sebagai bahan utamanya memang lebih praktis untuk dimasak. Penasaran cara buatnya? Simak selengkapnya di resep ya!

Resep: Sate Lilit Ikan Tenggiri

2. Sop Makaroni Telur Puyuh

Menu Ramadhan Selama Sebulan Hari Ke-16
Gambar diambil dari cookpad.com

Sop macaroni telur puyuh merupakan varian resep sayuran ini juga mengandung sejumlah kandungan gizi seperti vitamin, mineral, dan serat yang bermanfaat bagi tubuh. Penasaran cara buatnya? Simak selengkapnya di resep ya!

Resep: Sop Makaroni Telur Puyuh

5 rekomendasi resep yang diatas sangat bisa untuk dibuat di rumah. Mudah dan menggiurkan bukan menu ramadhannya? Pastinya dong! Resep ini mudah untuk dibuat dan enak saat disantap selama bulan ramadan. Resep ini juga cocok dijadikan sebagai masakan rumahan sehari-hari!

Baca Juga :  Resep Telur Gabus Keju Super Nikmat untuk Lebaran

Happy cooking!

Ingin membaca artikel kami yang lainnya? Download aplikasi Sweetrip Indonesia dengan klik di sini

Artikel disadur dari beberapa artikel