Resep Bakso Urat Wonogiri

Bakso adalah salah satu jajanan atau hidangan yang banyak penggemarnya. Siapa sih yang tidak suka makan bakso? Baik anak-anak maupun dewasa pasti menyukainya. Varian bakso ini bermacam-macam, biasanya yang kita kenal adalah bakso sapi.

Kali ini kami ingin mengajak Anda untuk mencoba membuat resep bakso urat Wonogiri. Menggunakan daging sapi segar yang berlimpah, berpadu dengan kuahnya yang gurih, membuat siapapun yang menyantapnya akan ketagihan.

Penasaran seperti apa cara membuatnya? Simak dan ikuti langkah-langkah resep bakso urat Wonogiri berikut ini yuk!

JADI CONTENT CREATOR SWEETRIP DAN RASAKAN MANFAATNYA
GABUNG

Artikel Terkait:

Jenis Hidangan: Menu utama
Waktu Persiapan: 15 menit
Waktu Memasak: 50 menit

Bahan Resep Bakso Urat Wonogiri

Siapkan bahan-bahan berikut ini:

Bahan Utama

  • 500 gr daging sapi segar, haluskan
  • 140 gr es batu
  • 50 gr tepung sagu
  • 2 sdt garam
  • 1,5 sdt kaldu jamur
  • 1/2 sdt baking powder
  • 2 sdt lada
  • 3 butir putih telur
  • 1000 ml air untuk merebus
  • 5 siung bawang merah, iris dan goreng
  • 1 siung bawang putih, iris dan goreng
  • 2 siung bawang putih, haluskan

Isian dan Campuran Bakso

  • 100 gr daging sapi, giling kasar
  • 100 gr jando (lemak sapi), giling kasar

Bahan Kuah

  • 6 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 2 butir kemiri
  • 50 gr jando (lemak sapi), potong kotak
  • Secukupnya tetelan sapi
  • 1,5 ltr air untuk kuah
Baca Juga :  Resep Singkong Karamel Gula Merah

Pelengkap

  • Bawang goreng
  • Seledri
  • Mie, bihun/soun
  • Sawi
  • Sambal

Alat Masak Membuat Bakso Urat Wonogiri

Siapkan alat-alat masak berikut ini:

  • Pisau
  • Talenan
  • Wajan
  • Wadah
  • Chopper
  • Mixer
  • Panci
  • Sendok
  • Mangkok saji
Baca Selanjutnya : Cara Memasak...