Resep Daging Kambing Cabe Ijo untuk Idul Adha

Resep daging kambing cabe ijo adalah rekomendasi makanan Idul Adha yang cocok disajikan untuk keluarga.

Olahan daging kambing ini tidak kalah enaknya dibandingkan dengan sop kambing bening, kambing kecap, dan lain sebagainya.

Jumlah Porsi: 4 porsi
Waktu Persiapan: 10 menit
Waktu Memasak: 50 menit

JADI CONTENT CREATOR SWEETRIP DAN RASAKAN MANFAATNYA
GABUNG

Artikel Terkait:

Bahan Resep Daging Kambing Cabe Ijo

Siapkan bahan-bahan resep daging kambing cabe ijo berikut ini:

  • 250 gram daging kambing yang sudah direbus sampai empuk
  • 5 butir bawang merah diiris tipis
  • 3 siung bawang putih diiris-iris
  • 10 cabai hijau diiris serong
  • 2 tomat hijau dipotong hijau
  • 5 cabai rawit diiris tipis
  • 1 sendok teh kaldu bubuk
  • 1 sendok teh lada bubuk
  • 1 sendok teh gula merah
  • Garam secukupnya
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 100 ml air
  • 3 sendok makan minyak untuk menumis

Alat Masak Resep Daging Kambing Cabe Ijo

Siapkan alat-alat masak resep daging kambing cabe ijo berikut ini:

  • Ulekan atau blender
  • Wajan
  • Sodet
  • Pisau
  • Talenan
  • Piring saji
Baca Juga :  Resep Kebab Turki Sederhana ala Rumahan
Baca Selanjutnya : Cara Memasak...