Tempe merupakan makanan khas nusantara yang disukai banyak orang. Olahan tempe yang paling praktis adalah resep tempe goreng. Resep ini tidak menggunakan adonan tepung, tetapi hanya dibaluri dengan bumbu ketumbar.
Makanan ini tidak kalah lezat bila dibandingkan dengan resep tempe goreng tepung. Mau coba resepnya? Simak dan ikuti langkah-langkah resep tempe berikut ini!
Jumlah Porsi: 4 porsi
Artikel Terkait:
Waktu Persiapan: 10 menit
Waktu Memasak: 20 menit
Bahan Resep Tempe Goreng Ketumbar
Siapkan bahan-bahan resep tempe goreng ketumbar berikut ini:
Bahan Utama
- 12 potong tempe
- 300 ml air
- Minyak goreng
Bumbu
- 4 siung bawang putih
- 1 sendok makan ketumbar
- 1 sendok teh garam
Alat Masak Resep Tempe Goreng Ketumbar
Siapkan alat-alat masak resep tempe berikut ini:
- Wadah/mangkuk
- Pisau
- Wajan
- Saringan
- Piring saji
Baca Selanjutnya : Cara Memasak...
Halaman 1 2